Rapat Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Tingkat Kabupaten Flores Timur - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Flores Timur

Anda merasa pelayanan kami kurang optimal? Laporkan pengaduan anda disini

Untuk layanan pengaduan dan konsultasi data silahkan hubungi kami melalui: 0812-3299-6470 (whatsapp only) atau email: bps5309.bps.go.id

Dapatkan Publikasi terbaru BPS Flores Timur di Halaman ini || Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Flores Timur Jl. San Juan, Sarotari Tengah, Larantuka, 86219 Telp (0383) 21164, Faks (0383) 21164, Mailbox : bps5309@bps.go.id, setiap hari kerja mulai pukul 08:00 s.d 15:30 WITA

Rapat Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Tingkat Kabupaten Flores Timur

Rapat Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Tingkat Kabupaten Flores Timur

13 Desember 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


Tanggal 13 Desember 2024, Pemerintah Daerah Kabupaten Flores Timur mengadakan kegiatan Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Tingkat kabupaten Flores Timur. Kegiatan yang dihadiri oleh kepala dinas terkait, para camat, serta BUMD dan BUMN. Kegiatan ini bertujuan untuk menanggulangi dan mengentaskan kemiskinan di Flores Timur.

Dalam kegiatan ini BPS, Dinas Bappelitbangda, dan Dinas Sosial sebagai Narasumber. Narasumber BPS langsung dari kepala BPS Kabupaten Flores Timur, Ibu Feliksia Penaten Kelo Siola, SP yang biasa disapa Ibu Nathen.

Ibu Nathen membawakan materi tentang kemiskinan dan IPM di kabupaten Flores Timur.
Tahun 2024 persetanse penduduk miskin di kabupaten Flores Timur sebesar 11,25. Dan IPM tahun 2024 sebesar 69,79.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Flores TimurJl. San Juan

Sarotari Tengah

Larantuka

86219 Telp (0383) 21164

Faks (0383) 21164

Mailbox : bps5309@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik